PENERIMAAN TENAGA PENDIDIK BARU PADA SMAN 1 LEBATUKAN
PEMERINTAH PROVINSI NUSA TENGGARA TIMUR
DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN
SMA NEGERI 1 LEBATUKAN
NPSN: 69950296
Jalan Trans Lembata-Hadakewa-Lebatukan. Tlp. 081236194367.
Pos-el: smansalebatukan@gmail.com, Laman: www.sman1lebatukan.sch.id
________________________________________________________________________________________________________
PENGUMUMAN
Nomor: 421/SMAN 1-LBTK/ 68/VI/2022
TENTANG
PENERIMAAN TENAGA PENDIDIK BARU PADA SMAN 1 LEBATUKAN
TAHUN PELAJARAN 2022/2023
ISI:
SMAN 1 Lebatukan membuka lamaran untuk menjadi guru honorer komite mata pelajaran Seni Budaya, Bimbingan Konseling, Pendidikan Pancasila & Kewarganegaran & Teknologi Informasi & Komunikasi.
Bagi yang berminat, silakan mengajukan permohonan/lamaran secara tertulis kepada Ketua Komite SMAN 1 Lebatukan dan tembusan kepada : Kepala SMAN 1 Lebatukan. Lamaran bisa diantar ke Kantor SMAN 1 Lebatukan pada jam kerja mulai tanggal 01Juli 2022 -15 Juli 2022. Pelamar yang memenuhi persyaratan administratif akan dihubungi untuk mengikuti rangkaian tes yakni wawancara dan tes kemampuan akademik dan praktek mengajar (peer teaching). Tes akan dilaksanakan pada tanggal, 16 Juli 2022 di SMAN 1 Lebatukan.
Adapun spesifikasi guru mata pelajaran yang dibutuhkan sebagai berikut:
No |
Mata Pelajaran |
Spesifikasi Utama |
Spesifikasi Khusus |
Jumlah formasi |
1 |
Seni Budaya |
|
|
1 orang |
2 |
TIK |
|
|
1 orang |
3 |
BP/BK |
|
|
1 orang |
4 |
PKN |
|
|
1 oran |
Hadakewa, 30 Juni 2022
|
Komentar
Jadilah yang pertama berkomentar di sini